Rabu, 07 Desember 2011

Pembangunan Kabupaten Pegunungan Bintang Periode 2011-2016 dipertanyakan

Gambar Ibu kota Kabupaten Pegunungan Bintang Pada Tahun 2008

Pembangunan Kabupaten Pegunungan Bintang yang berkembang  sangat pesat pada Tahun 2005 hingga 2009 yang dapat mengundang perhatian Pemerintah Pusat dengan memberikan Penghargaan kepada Bupati kabupaten Pegunungan Bintang pada kalah itu, namun setelah Pemilihan Kepala Daerah Kabupaten Pegunungan Bintang untuk periode 2011-2016 kini menjadi Lamban dalam Proses Pembangunan Baik Pembangunan Inprastruktur dan Pembangunan Sumber Daya Manusia Pegunungan Bintang, dari pantauan Kami Ikatan Mahasiswa Pelajar Pegunungan Bintang di Oksibil dapat memperoleh Banyak Hal termasuk Sistem Pemerintahan Hingga Kini Belum Jalan sesuai dengan Harapan masyarakat.
Dalam Perjalanan Kami di Pegunungan Bintang dapat memperoleh juga bahwa Sidang Anggaran APDB Tahun 2012 Belum bisa ditutup, kami bertanya ada apa di balik ini semua???????.
#jhon sitok#
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar